Daging Anjing Laut Hingga Ikan Paus, Seperti Inilah Masakan Khas Svalbard, Kota Paling Utara di Dunia

- 22 Desember 2021, 18:18 WIB
Ilustrasi Daging Anjing Laut Hingga Ikan Paus, Seperti Inilah Masakan Khas Svalbard, Kota Paling Utara di Dunia
Ilustrasi Daging Anjing Laut Hingga Ikan Paus, Seperti Inilah Masakan Khas Svalbard, Kota Paling Utara di Dunia /@vice

JURNAL SOREANG - Svalbard adalah kota paling utara di dunia yang dihuni oleh manusia. Wilayah Kota Svalbard terletak di antara Norwegia dan Kutub Utara.

Penduduk yang berada di wilayah Kota Svalbard ini hanya sekitar 2.500 jiwa.

Svalbard merupakan daerah yang sangat dingin dan gelap, bisa dikatakan wilayah ini bukanlah tempat tinggal yang ideal.

Baca Juga: 5 Hal yang Aneh di Korea Utara, Bikin Bersyukur Tak Tinggal Disana

Pada Oktober 2021 lalu, suhu di Svalbard mencapai minus 11 derajat Celcius.

Di Svalbard, matahari sama sekali tidak akan menampakkan cahayanya sepanjang bulan November hingga Februari.

Selain menyandang status wilayah paling utara di dunia, Svalbard juga terkenal akan Seed Vault atau gudang benih yang disiapkan untuk menghadapi keadaan darurat.

Baca Juga: Puasa Kamis dan Jadwal Waktu Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, 23 Desember 2021

Svalbard memiliki cira rasa kuliner khas daerahnya yang sangat unik, seperti dendeng rusa kutub dang daging paus asap.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: VICE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x