Potong Kuku Bisa Meninggal? 4 Mitos Orang Jepang yang Masih Populer Hingga Sekarang

- 21 Desember 2021, 06:37 WIB
Ada beberapa kepercayaan warga Jepang yang berlaku sampai kini
Ada beberapa kepercayaan warga Jepang yang berlaku sampai kini /The Japan Times

JURNAL SOREANG- Mitos sendiri sudah istilah tidak asing dan konon mengandung penafsiran tentang alam semesta.

Mitos juga dianggap telah  benar- benar terjadi oleh uang punya cerita atau penganutnya.

Namun tahukah kalian bahwa Jepang juga punya mitos yang gak kalah seram dari Indonesia loh, apa aja sih mitos di Jepang?

Berikut 4 mitos Jepang yang masih populer hingga sekarang.

Baca Juga: Bukan di Indonesia Saja, Ternyata di Jepang Juga Ada Istilah Dijodohkan

1. Bersiul di malam hari
Orang Jepang percaya kalau bersiul di malam hari akan didatangi oleh seekor ular.

Konon pada zaman dahulu, siulan merupakan cara pencuri dan penjahat lainya untuk berkomunikasi di malam hari.

Oleh karena itu masyarakat Jepang percaya bahwa siulan di malam hari dapat mengundang orang jahat atau ular ke rumah.

2. Tidur menghadap utara
Menurut mitos orang Jepang kalau tidur menghadap utara bisa memperpendek usianya.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Instagram @cettajapanese


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah