Tak Disangka! Berikut 11 Raja yang Naik Tahta Ketika Masih Bayi, Siapa Saja? Ini Dia Daftarnya

- 10 Desember 2021, 10:33 WIB
Potret Raja Oyo yang naik tahta Kerajaan Toro ketika usianya 3 tahun
Potret Raja Oyo yang naik tahta Kerajaan Toro ketika usianya 3 tahun /Ilham Maulana /tangkapan layar Instagram @madameei

Bukan hanya satu kerajaan yang dipimpinnya, melainkan dua kerajaan, Kerajaan Inggris dan Kerajaan Prancis.

5. Sobhuza II dari Swaziland

Berikutnya, Sobhuza II yang tak kalah mudanya menaiki tahta kerajaan, dia menjadi raja ketika usianya baru empat bulan.

Baca Juga: Marak Bencana Alam di Indonesia, Apa Penyebabnya? Berikut Penjelasan Ustaz Arifin Ilham Saat Masih Ceramah

Hebatnya, dia mampu mempertahankan gelarnya tersebut hingga waktu yang begitu lama, delapan puluh dua tahun.

6. Kaisar Shang dan Han China

Lalu ada Kaisar Shang dari Han, dia menaiki tahta kerajaan ketika usianya baru 100 hari.

Akan tetapi, kekuasaannya hanya berlangsung selama satu tahun sebelum direbut oleh sepupunya yang berusia dua belas tahun.

7. Tsar Ivan VI dari Rusia

Ivan VI dinobarkan sebagai Tsar Rusia atau Raja Rusia ketika usianya baru mencapai dua bulan.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: mentalfloss.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah