5 Fakta Menarik dari Pangeran Hussein asal Yordania, Tak Kalah dari Pangeran Abdul Mateen Brunei

- 17 November 2021, 12:10 WIB
Sosok Putra Mahkota Hussein dari Kerajaan Yordania/tangkapan layar
Sosok Putra Mahkota Hussein dari Kerajaan Yordania/tangkapan layar /@alhusseinjo

JURNAL SOREANG – Salah satu calon pewaris tahta dari Kerajaan Yordania adalah sosok bernama Pangeran Hussein atau bergelar Putra Mahkota Hussein.

Pangeran Hussein diproyeksikan akan menggantikan ayahnya, Raja Abdullah II di tahta Kerajaan Yordania.

Dengan begitu, Pangeran Hussein diangkat menjadi putra mahkota Kerajaan Yordania setelah pamannya dicoret dari gelar tersebut.

Baca Juga: Gemasnya, Farel Makin Sering Panggil Fitri Dengan Sebutan Sayang. Cinta Fitri The Series Episode 13 A

Banyak fakta menarik dari sosok pria berusia dua puluh tujuh tahun ini yang tak kalah dari sosok Pangeran Abdul Mateen asal Brunei Darussalam.

Posisi keduanya juga berbeda, Hussein dengan jelas akan mewarisi tahta Kerajaan Yordania dan tidak dengan Abdul Mateen.

Meski Abdul Mateen masuk ke dalam garis suksesi tahta Brunei Darussalam dari ayahnya, Sultan Hassanal Bolkiah.

Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Begini Kelakukan Sultan Hassanal Bolkiah Muda Sebelum Menjadi Raja Brunei

Akan tetapi, dia hanya memiliki kemungkinan yang sedikit karena berada di garis suksesi kelima.

Halaman:

Editor: Handri

Sumber: stepfeed.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x