Rincian Besaran Gaji TKI Brunei Darussalam di 39 Bidang Pekerjaan Berbeda, Paling Besar Rp80 Juta Perbulan

- 14 Oktober 2021, 11:05 WIB
Potret beragam profesi di Brunei Darussalam
Potret beragam profesi di Brunei Darussalam /@brunei.tourism

JURNAL SOREANG - Bagi tenaga kerja Indonesia (TKI), Brunei Darussalam menjadi salah satu negara tujuan untuk bekerja.

Negeri kaya di Pulau Kalimantan itu memang menjanjikan untuk para pahlawan devisa.

Belakangan, besaran gaji TKI di Brunei terungkap bahkan terdapat bermacam jenis pekerjaan yang bisa dilakukan hingga 39 ragamnya.

Baca Juga: PUBG Mobile: Krafton Dikabarkan Bakal Rilis PUBG Mobile 2 Tahun Depan

Dikutip Jurnal Soreang dari website tugaskaryawan.com, ketimbang Malaysia yang sama sama negeri tetangga dengan akar melayu, gaji di Brunei secara umum lebih besar.

Minimal TKI bisa membawa pulang sekitar 20 juta rupiah setiap bulannya. Untuk lebih lengkapnya, kamu bisa lihat daftar ini:

No Bidang Kerja Gaji/Bulan

Baca Juga: Trending di 22 Negara Web Series Little Mom Raih Rekor MURI

1 Administrasi Rp27 Juta

2 Agrikultur Rp25 Juta

3 Seni dan budaya Rp28 Juta

4 Bank Rp41 Juta

5 Industri mobil Rp33 Juta

6 Industri kimia Rp33 Juta

7 E Commerce Rp33 Juta

8 Konstruksi dan Real Estate Rp35 Juta

9 Customer Support Rp28 Juta

10 Ekonomi, keuangan, akuntansi Rp37 Juta

Baca Juga: 6 Jenis Orang Toxic yang Ada Disekitar Kita, Mana yang Paling Berbahaya?

11 Pendidikan dan penelitian Rp31 Juta

12 Electrical dan Power engineer Rp35 Juta

13 Buruh umum Rp24 Juta

14 Sumber daya manusia Rp38 Juta

15 Teknologi dan informasi Rp49 Juta

16 Asuransi Rp34 Juta

17 Jurnalisme dan media Rp31 Juta

18 Hukum dan legislasi Rp41 Juta

19 Leasing Rp49 Juta

20 Pengelolaan Rp53 Juta

Baca Juga: Kisah Istri Mukesh Ambani, Nita yang Mulanya Seorang Penari Klasik kini Jadi Wanita Terkaya di India

21 Pemasaran dan periklanan Rp37 Juta

22 Teknik mesin Rp33 Juta

23 Pengobatan dan perawatan sosial Rp31 Juta

24 Pertambangan dan metalurgi Rp35 Juta

25 Industri farmasi Rp38 Juta

26 produksi Rp31 Juta

27 Administrasi publik Rp34 Juta

28 Manajemen mutu Rp38 Juta

29 Keamanan Rp28 Juta

30 Industri jasa Rp24 Juta

31 Pengembangan teknologi Rp46 Juta

Baca Juga: Berikut Syarat dan Tips Menjadi TKI di Brunei Darussalam, Jangan Sampai Sengsara di Negeri Orang!

32 Telekomunikasi Rp40 Juta

33 Industri tekstil Rp21 Juta

34 Manajemen atas Rp80 Juta

35 Pariwisata dan bisnis hotel Rp24 Juta

36 Penerjemah Rp33 Juta

37 Transportasi dan logistik Rp28 Juta

38 Pengelolaan air dan kehutanan Rp32 Juta

39 Industri pengolahan kayu Rp27 Juta ***

Editor: Sam

Sumber: tugaskaryawan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x