Bukan Indonesia, Ini 5 Negara yang Berhasil Menangani Pandemi Covid-19 dan Sudah Kembali Normal

- 30 Juni 2021, 13:34 WIB
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19, Reisa Broto Asmoro. Indonesia masih berjuang menangani pandemi Covid-19.
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19, Reisa Broto Asmoro. Indonesia masih berjuang menangani pandemi Covid-19. /Jurnal Soreang/Pikiran Rakyat

Baca Juga: Lomba Lukis Bisa Jadi Terapi Kejenuhan Siswa Saat Pandemi Covid-19

Cara Bhutan untuk memenangkan pertempuran melawan Covid-19 ini yaitu dilakukan melalui tindakan yang tepat, yakni mencegah dan memvaksinasi lebih dari 90 persen populasi orang dewasanya hanya dalam waktu dua minggu saja.

5. Amerika Serikat

Dalam upaya permulihan kehidupan sebelum pandemi Covid-19, di bulan Mei kemarin Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit di AS mencabut kebijakan penggunaan masker.

Keberanian pemerintah AS ini didasarkan oleh masifnya proses vaksinasi yang dilakukan di negeri Paman Sam tersebut. Berdasarkan data, sekitar 48,7 persen warga negara di sana sudah tervaksinasi.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah