5 Negara Paling Dibenci di Dunia, Ada Amerika Serikat Hingga Israel

- 26 Juni 2021, 21:01 WIB
Presiden Amerika Serikat, Joe Biden.
Presiden Amerika Serikat, Joe Biden. /Reuters/Jonathan Ernst/

JURNAL SOREANG – Dewasa ini, keberadaan negara-negara dan kerja samanya sangat dibutuhkan demi dunia yang lebih baik.

Namun faktanya, banyak dari kebijakan yang dibuat oleh beberapa negara menjadi polemik bagi negara lainnya.

Tak heran kini ada beberapa negara yang hampir semua orang tak menyukai negara tersebut karena kebijakan dan keputusannya. Berikut 5 negara yang paling dibenci di dunia:

Baca Juga: Dua ABK Asal Indonesia Telantar di Somalia, Ini Perjuangan KBRI yang Sampai Pakai Mobil Anti Peluru

1. Amerika Serikat

Amerika Serikat menjadi negara paling dibenci di dunia, karena sering ikut campur urusan negara lain.

Mereka berani menginvasi suatu negara seperti Irak dan Afghanistan, dan bermaksud mengais minyak dari konfrontasi itu.

Selain itu, rakyat AS juga dibenci karena terlalu membanggakan negaranya dan meremehkan orang dari negara lain.

Baca Juga: Pfizer Hentikan Distribusi Obat Anti Rokok Setelah Ditemukan Kandungan Karsinogen Berbahaya

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Instagram @fyufakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah