Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Kita Cinta Lagu Anak (KILA) ke-5 Sampai 31 Mei 2024, Berminat?

- 11 Maret 2024, 05:54 WIB
Kemendikbudristek melalui Direktorat Perfilman, Musik, dan Media, Direktorat Jenderal Kebudayaan, kembali mempersembahkan Kita Cinta Lagu Anak Indonesia (KILA) yang ke-5.
Kemendikbudristek melalui Direktorat Perfilman, Musik, dan Media, Direktorat Jenderal Kebudayaan, kembali mempersembahkan Kita Cinta Lagu Anak Indonesia (KILA) yang ke-5. /Kemendikbudristek /

Di Palembang akan berlangsung Sosialisasi di berbagai Lembaga Pendidikan Musik, Sekolah, dan untuk Tenaga Pendidik pada 20 Mei – 23 Mei 2024 dan Pentas Lagu Anak pada 24 Mei 2024.

Selain itu, di setiap kota sasaran akan dilakukan acara pentas lagu anak. Tujuannya agar masyarakat umum khususnya anak-anak bisa menikmati hasil karya lagu anak baru dengan suasana dan bentuk yang dikemas dengan menarik. Akan hadir pula penampilan para Duta KILA (para pemenang lomba menyanyi lagu anak dari tahun-tahun sebelumnya).

Baca Juga: Bak Perjalanan Cinta, Inilah Deretan Lagu Tiara Andini & Arsy Widianto

Untuk informasi lebih lanjut, masyarakat dapat menghubungi Panitia Pelaksana KILA 2024 melalui laman : www.kilaindonesia.id, Instagram : @KilaIndonesia.id, FaceBook : KILA Indonesia, YouTube : KILA Indonesia, dan WhatsApp :+62 812 8099 9021.***

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Kemendikbudristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x