10 Alasan Mengapa Film The Flash Kurang Diminati dan Berpendapatan Rendah, Salah Satunya Kontroversi Lagi

- 10 Agustus 2023, 20:55 WIB
10 Alasan Mengapa Film The Flash Kurang Diminati dan Berpendapatan Rendah, Salah Satunya Karena Kontroversi Lagi !!!
10 Alasan Mengapa Film The Flash Kurang Diminati dan Berpendapatan Rendah, Salah Satunya Karena Kontroversi Lagi !!! /Arrowverse wiki/

Andy Muscietti beralasan bahwa CGI film The Flash buruk ini disengaja untuk menunjukan dunia dari sudut pandang The Flash dalam tempo yang cepat.

6. Unsur Nostalgia Yang Tidak Berkenan Pada Semua Orang

Siapa yang tidak mengenal Michael Keaton yang merupakan salah satu aktor yang memerankan karakter Bruce Wayne ‘Batman’ di tahun 90an yang hingga kini masih dirindukan oleh para penggemar.

 

Namun sayangnya penampilan Michael Keaton berbanding terbalik dengan penampilan Tobey Maguere dan Andrew Garfield dalam film Spider – Man : No Way Home yang mendapatkan sambutan hangat dari penggemar.

Bahkan beberapa villain Spider – Man dari film sebelumnya pun sangat dinantikan, walau penampilan Batman versi Michael Keaton dan George Clooney sangat memukau, hal ini tidak membuat The Flash mendapatkan sambutan hangat.

Akan tetapi hal ini berbeda dengan rumor sebelum film ini tayang, penggemar banyak yang membicarakan Batman versi Christian Bale akan akan kembali ke DC melalui film The Flash namun sayangnya ini hanyalah rumor yang membuat Filmnya malah semakin meredup.

Baca Juga: Digadang Film Terbaik Malah The Flash Loyo di Bioskop, Keuntungan Jauh dari Perkiraan di Minggu Kedua

7. Plot Yang Sudah Bocor Jauh Sebelum Filmnya Tayang

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah