Jangan Anggap Remeh! Simak Efek Buruk Menggelitik Bayi, Nomor 4 Paling Bahaya

- 2 Juli 2023, 11:40 WIB
Gambar ilustrasi bayi digelitik yang mungkin akan menimbulkan efek buruk untuk bayi
Gambar ilustrasi bayi digelitik yang mungkin akan menimbulkan efek buruk untuk bayi /Pexels

3. Jantung berdebar lebih cepat hingga kram

Ini karena bayi tidak tahu untuk menyuruh Anda berhenti. Tanpa disadari hal itu dapat menyebabkan risiko kram bayi.

Baca Juga: Mudah! Ini Cara Daftar Ulang PPDB 2023 Kota Semarang Tingkat SMP

4. Sesak nafas

Bayi tertawa ketika digelitik karena itu adalah respons alami. Meski terlihat menyenangkan, hal itu akan membuat si imut sesak napas dan terengah-engah.

Selain itu, aktivitas ini akan menyebabkan bayi mengalami nyeri dada dan perut. Jadi, menggelitik bukanlah aktivitas yang baik untuk dilakukan setiap saat. Harus hati-hati!

5. Sulit bersendawa

Bayi mungkin mengalami kesulitan bersendawa setelah menyusu jika digelitik terlalu lama.

Selain itu, aktivitas menggelitik bisa membuat si Kecil mudah memuntahkan makanan dan minumannya karena rasa tidak nyaman.

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah