4 Buah Ini Bisa Membantu Menurunkan Berat Badan Bagi yang Sedang Diet, Salah Satunya Adalah Buah Kiwi

- 24 Mei 2023, 19:38 WIB
4 Buah Ini Bisa Membantu Menurunkan Berat Badan Bagi yang Sedang Diet, Salah Satunya Adalah Buah Kiwi/ Unsplash
4 Buah Ini Bisa Membantu Menurunkan Berat Badan Bagi yang Sedang Diet, Salah Satunya Adalah Buah Kiwi/ Unsplash /

JURNAL SOREANG - Mempunyai berat badan yang ideal pasti merupakan keinginan hampir semua orang.

Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk bisa menurunkan berat badan Anda, salah satunya dengan mengkonsumsi buah.

Ada banyak buah yang bisa dikonsumsi untuk bisa membantu menurunkan berat badan Anda.

 Baca Juga: Jadwal Siaran Piala Dunia U-20 Kamis 25 Mei 2023 Lengkap Dengan Link Nonton Streaming

Berikut inilah buah yang bisa membantu menurunkan berat badan, ini penjelasanya.

1. Jeruk Bali 

Jeruk jenis ini bisa membantu untuk menurunkan berat badan karena bisa menjaga perut lebih kenyang.

Untuk mendapatkan manfaatnya Anda bisa mengkonsumsi secara langsung, ataupun bisa dibuatkan jus.

 Baca Juga: Cek Alur PPDB 2023 Jawa Barat Jalur Zonasi Jenjang SMA, Sudah Siap Daftar?

2. Blueberry 

Dalam blueberry mengandung antioksidan yang tinggi sehingga akan bisa menjaga ginjal dan kadar kolesterol agar tetap terjaga.

Selain itu, blueberry juga bisa membantu melunturkan semua racun dari tubuh dan sudah terbukti bisa membantu menurunkan berat badan lebih cepat.

3. Pir 

Mengkonsumsi buah pir bisa untuk membantu Anda yang sedang program diet.

 Baca Juga: Daftar PPDB 2023 Tingkat SMA Jabar Lewat Jalur Prestasi Kejuaraan? Begini Alurnya yang Harus Kamu Tahu

Karena buah pir bisa membuat Anda kenyang lebih lama, selain itu buah ini mengandung banyak serat yang dapat membantu menurunkan berat badan. 

4. Kiwi 

Dalam buah kiwi memiliki kandungan vitamin C yang tinggi yang meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Selain itu buah kiwi juga bisa membantu membakar kalori dengan cepat, sehingga sangat cocok bagi Anda yang sedang diet.***

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x