Anda Punya Masalah dengan Komedo? Simak! 2 Cara Ampuh Hilangkan Komedo dengan Bahan Alami, Cekidot!

- 16 Februari 2023, 05:47 WIB
Anda Punya Masalah dengan Komedo? Simak! 2 Cara Ampuh Hilangkan Komedo dengan  Bahan Alami, Cekidot!
Anda Punya Masalah dengan Komedo? Simak! 2 Cara Ampuh Hilangkan Komedo dengan Bahan Alami, Cekidot! /Pexels

Namun, kunyit juga memiliki efek samping, yaitu dapat membuat kulit tampak berwarna kuning sehingga kamu harus cermat dalam menggunakannya.

Baca Juga: Catat! Inilah 5 Tips Mudah dan Murah Menghilangkan Komedo di Wajah Dengan Bahan yang Alami, Apa Saja?

Ambillah satu sendok makan bubuk kunyit asli, lalu tambahkan satu sendok makan air atau minyak kelapa.

Campurkan keduanya hingga rata dan teksturnya membentuk pasta. Kemudian, oleskan pasta kunyit pada area kulit yang memiliki komedo.

Diamkan selama 10-15 menit, lalu bilas hingga bersih.

2. Putih telur dan madu

Masker yang terbuat dari putih telur dan madu dapat melindungi kulit Anda dari dampak produksi minyak berlebih, termasuk komedo.

Baca Juga: Tak Perlu Hawatir, Inilah Prinsip yang Harus Dipegang dalam Menghadapi Komedo

Putih telur juga dapat mengecilkan pori-pori sehingga tidak mudah tersumbat oleh kotoran.

Cukup campurkan putih telur dari satu butir telur dengan satu sendok teh madu hingga rata.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah