Hati-hati! Asam Urat Tinggi Bisa Sebabkan 7 Bahaya Ini Bagi Kesehatan Tubuh Anda, Begini Kata dr Saddam Ismail

- 15 September 2022, 19:34 WIB
Ilustrasi, Hati-hati! Asam Urat Tinggi Bisa Sebabkan 7 Bahaya Ini Bagi Kesehatan Tubuh Anda, Begini Kata dr Saddam Ismail
Ilustrasi, Hati-hati! Asam Urat Tinggi Bisa Sebabkan 7 Bahaya Ini Bagi Kesehatan Tubuh Anda, Begini Kata dr Saddam Ismail /Tangkapan layar/Freepik

“Batu ginjal adalah salah satu komplikasi yang bisa terjadi ketika kadar asam urat di tubuh kita itu terus-terusan tinggi ataupun tidak normal,” jelas dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: 10 Cara Sederhana Obati Asam Urat, nomor 8 Bikin Segar

Dokter Saddam Ismail melanjutkan, asam urat yang tinggi secara terus-menerus bisa menyebabkan batu ginjal karena munculnya kristal asam urat pada saluran kemih.

Ketika terjadi pengkristalan pada saluran kemih karena asam urat, hal ini bisa menyebabkan terjadinya batu ginjal.

Beberapa keluhan yang biasanya dirasakan ketika muncul gejala batu ginjal di antaranya pinggang pegal, nyeri punggung, dan berdarah pada urin.

Baca Juga: Dari Juventus hingga Chelsea, Berikut 5 Tim Besar yang Terancam Tidak Lolos di Fase Grup Liga Champions

2. Gagal Ginjal

Selanjutnya, bahaya yang bisa mengintai kondisi kesehatan anda jika mengalami asam urat tinggi secara terus-terusan adalah gagal ginjal.

“Temen-temen ya, batu ginjal tadi, karena terbentuknya kristal asam urat, dia lama-lama juga akan mempengaruhi ginjal temen-temen, lama-lama nanti ginjalnya bisa rusak,” ucap dr. Saddam Ismail.

Penyakit batu ginjal yang muncul disebabkan oleh kristal asam urat di saluran kemih pada akhirnya dapat menyebabkan gagal ginjal.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah