Rokok Selain Merusak Kesehatan Berpengaruh pada Hubungan Intim, Simak!

- 11 September 2022, 18:42 WIB
Foto: Ilustrasi, rokok selain merusak kesehatan berpengaruh pada hubungan intim
Foto: Ilustrasi, rokok selain merusak kesehatan berpengaruh pada hubungan intim /Instagram @guyonmaraton/

Berikut penjelasan akibat merokok yang menyebabkan aktivitas bercinta terganggu:

• Klimaks lebih cepat

Baca Juga: Girlgroup Kpop LAPILLUS Sukses Adakan Fan Meeting di Filipina dengan 8.000 Penggemar

Merokok berpotensi mengurangi waktu rata-rata ejakulasi pada suami disebabkan lemahnya otot-otot di daerah genital.

Sementara pada istri, hal itu dapat mengurangi kemampuan untuk sensasi di daerah genital.

• Hasrat bercinta menurun

Baca Juga: Selain Hubungan Intim, Ini 7 Hal yang Jarang Diketahui Bisa Buat Selaput Dara Robek, Berikut Indikasinya

Merokok membuat pasutri kehilangan minat untuk bercinta karena kadar testosteron terhambat.

Testosteron adalah hormon penting untuk meningkatkan pertumbuhan otot dan mempertahankan libido pada pasutri.

Misal, merokok sigaret, itu dapat meningkatkan kadar karbon monoksida dalam tubuh sehingga mengurangi kadar testosteron.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: Healthsite


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah