5 Hal Menurut Medis Yang Tidak Boleh Dilakukan Suami Saat Istri Tengah Hamil, Apakah Termasuk Hubungan Intim?

- 10 September 2022, 16:04 WIB
Lima hal ini, tidak boleh dilakukan oleh suami, saat istri tengah mengandung.
Lima hal ini, tidak boleh dilakukan oleh suami, saat istri tengah mengandung. /

Dalam kondisi ini, sang suami memiliki peran yang sangat penting agar istri tidak tertekan dengan kondisinya.

Oleh sebab itu, perhatian suami pada istri yang tengah hamil, atau mengandung merupakan hal yang sangat penting.

Baca Juga: Lakukan 4 Hal Ini, Jika Hasrat Hubungan Intim Istri Mulai Menurun, Suami Wajib Tahu

3. Emosian

Merupakan hal yang lumrah dan biasa. Istri saat tengah hamil biasanya akan tiba-tiba menangis tanpa sebab.

Pada saat kondisi tersebut, sang suami jangan panik biarkan istri menangis dan meluapkan emosinya.

Peran suami disitu adalah, berikan bahu untuk menyandar sembari memberikan semangat dan menenangkannya.

Baca Juga: Istri Hamil! Benarkah Bikin Suami Makin Bergairah? Begini Penjelasan Medisnya

4. Hubungan Intim

Biasanya, pada saat istri tengah dalam kondisi hamil atau mengandung, akan membuat perutnya kerap merasa kembung, lelah, bahkan mudah marah.

Halaman:

Editor: Dadan Triatna

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah