5 Minuman Alami untuk Mengatasi Masalah Asam Urat, No 1 Sering Diminum Sehari-hari, Ini Lengkapnya

- 7 September 2022, 20:26 WIB
Caption Foto: Mengkonsumsi air putih dengan cukup, merupakan salah satu cara mengatasi asam urat/ Unsplash
Caption Foto: Mengkonsumsi air putih dengan cukup, merupakan salah satu cara mengatasi asam urat/ Unsplash /

JURNAL SOREANG – Sebuah kondisi yang paling umum dialami banyak orang adalah tingginya kadar asam urat di dalam darah.

Asam urat yang ada di dalam darah tersebut kemudian membentuk kristal dan menumpuk di area sekitar sendi.

Imbas dari pengkristalan asam urat di area sendi itu akan menyebabkan pembengkakan dan rasa sakit.

Baca Juga: Tak Hanya Wanita, Hasil Survei Mengungkap Pria Juga Pernah Memalsukan Orgasme Saat Hubungan Intim, Kok Bisa?

Lebih parahnya, seseorang yang mengalami asam urat bisa saja terkena penyakit lainnya seperti batu ginjal.

Kondisi tersebut bisa diperparah dengan makanan dan minuman yang memiliki kadar putin tinggi.

Pasalnya, purin ini akan menjadi zat yang terurai di dalam pencernaan dan lalu menjadi asam urat.

Baca Juga: Selain Bisa Bakar Lemak Perut Buncit, Inilah 6 Manfaat Mengkonsumsi Buah Pisang, Apa Saja?

Namun, tak perlu khawatir karena ada sejumlah minuman yang bisa digunakan untuk mengobatinya.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: MedicineNet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x