Penting! 4 Faktor Hilangnya Rasa Percaya Diri Saat Lakukan Hubungan Intim, Salah Satunya dari Persepsi?

- 6 September 2022, 19:43 WIB
Ilustrasi Penting! 4 Faktor Hilangnya Rasa Percaya Diri Saat Lakukan Hubungan Intim, Salah Satunya dari Persepsi? /Tangkap Layar Freepik
Ilustrasi Penting! 4 Faktor Hilangnya Rasa Percaya Diri Saat Lakukan Hubungan Intim, Salah Satunya dari Persepsi? /Tangkap Layar Freepik /

Baca Juga: Ternyata Ini 3 Rahasia Agar Hubungan Intim Tetap Bergairah Menurut Dokter Boyke, Pasutri Wajib Tau!

Tentu saja kamu harus terbuka, dan membicarakan hal ini dengan pasangan agar hubungan intim terasa menyenangakan.

2. Persepsi Hubungan Intim

Edukasi tentang hubungan intim saat kita masih muda, akan mempengaruhi pemikiran setelah menikah.

Keyakinan agama, budaya dan tingkat keterbukaan saat berdiskusi dengan keluarga mengenai hubungan intim akan membentuk pola pikir dan dibawa sampai kita dewasa.

Baca Juga: Penting! 5 Kebiasaan Buruk Bikin Pasangan Enggan Lakukan Hubungan Intim, Salah Satunya Turunkan Gairah?

Apabila kita dibuat malu saat diberi edukasi atau berdiskusi tentang hubungan intim, perasaan malu tersebut akan terbawa hingga kita menikah.

Akibatnya kita jadi tidak percaya diri, saat melakukan hubungan intim dengan pasangan.

Shapiro menyarankan, agar semua pasangan suami istri mengubah rasa malu tersebut jadi hal positif agar hubungan intim kamu bisa lebih baik lagi.

Baca Juga: Biar Makin Hot! 6 Makanan yang Dianjurkan untuk Pasutri Sebelum Lakukan Hubungan Intim, No 3 Banyak Disukai?

Halaman:

Editor: Suci Anjani Sukmadewi

Sumber: getmaude.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x