7 Akibat Terlalu Sering Berhubungan Intim, Benarkah Bisa Kehilangan Minat Bercinta? Ini Penjelasan Seksolog

- 1 September 2022, 16:33 WIB
7 Akibat Terlalu Sering Berhubungan Intim, Benarkah  Bisa Kehilangan Minat Bercinta? Berikut Penjelasan Seksolog
7 Akibat Terlalu Sering Berhubungan Intim, Benarkah Bisa Kehilangan Minat Bercinta? Berikut Penjelasan Seksolog /Freepik

Miss V yang mengering menjadi salah satu efek negatif yang timbul ketika berhubungan intim setiap hari.

Baca Juga: Hubungan Intim Akan Terasa Menyakitkan Apabila Mr P Idap Penyakit Ini

Berhubungan intim setiap hari dapat menyebabkan robekan pada Miss V, apalagi jika ada faktor lain yang menyebabkan keringnya Miss V (seperti tablet KB dosis rendah).

Semakin banyak hubungan intim yang Anda lakukan dalam waktu singkat, semakin sedikit kelembapan alami yang dapat diciptakan tubuh Anda.

2. Risiko Infeksi Saluran Kemih

Infeksi saluran kemih atau kandung kemih merupakan efek negatif lain yang timbul dari intensitas hubungan intim yang dilakukan setiap hari.

Baca Juga: 7 Penyakit Ini Bisa Merenggut Suasana Hubungan Intim, Nomor 5 Ektra Waspada

Cairan tubuh dapat mengubah tingkat pH alami Miss V, jika keseimbangan pH menjadi terganggu maka risiko terhadap infeksi saluran kemih akan lebih tinggi.

3. Kehilangan Minat Ditengah Aktivitas Hubungan Intim

Meski aktivitas hubungan intim membuat seseorang menghasilkan endorphin dan membuatnya menjadi bersemangat, namun jika dilakukan terlalu banyak dapat menyebabkan hilangnya gairah atau minat di saat bercinta.

Ini terjadi terutama jika hubungan intim dilakukan setiap hari, sebab tubuh menjadi Lelah dari aktivitas hubungan intim setiap hari dan tubuh memerlukan adanya relaksasi.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: Bebodywise


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah