Tak Hanya Wanita, Pria Juga Harus Tahu Cara Merawat Organ Intim Sendiri, No 3 Kesukaan Para Suami

- 30 Agustus 2022, 14:58 WIB
ilustrasi Tak Hanya Wanita, Pria Juga Harus Tahu Cara Merawat Organ Intim Sendiri, No 3 Bikin Suami Happy./ Unsplash/ Pandu Dunia
ilustrasi Tak Hanya Wanita, Pria Juga Harus Tahu Cara Merawat Organ Intim Sendiri, No 3 Bikin Suami Happy./ Unsplash/ Pandu Dunia /Unsplash/ Pandu Dunia

JURNAL SOREANG - Menjaga kebersihan dan kesehatan sudah menjadi kewajiban seorang manusia yang bahkan disebutkan bahwa kebersihan sebagian dari iman.

Kebersihan dan kesehatan juga tidak dilakukan pada area yang terlihat  seperti wajah atau rambut, namun juga yang tertutup yakni organ vital atau area intim seperti Mr P atau Miss V.

Jika selama ini hanya dikenal imbauan untuk lebih menjaga atau merawat organ intim hanya pada wanita saja, ternyata pria juga harus melakukannya.

Baca Juga: Mr P Sulit Bangun saat Hubungan Intim?Benarkah Perut Buncit jadi Salah Satu Penyebab Ejakulasi Dini pada Pria?

Menurut dr Clarin, dalam kanal YouTube miliknya, Clarin Hayes, menjaga organ intim pria sama pentingnya seperti pada wanita.

Hal ini karena dengan merawat organ intim maka kesehatan reproduksi akan lebih baik yang punya efek panjang seperti pada kesuburan.

Dan berikut adalah cara merawat organ intim pria.

Baca Juga: 6 Tips Menghidupkan Hubungan Intim Pasutri Agar Kembali Bergairah Menurut Ahli, No 5 Bisa Dicoba Malam Ini

1. Jaga testis dalam keadaan tetap sejuk
Testis, bola-bola yang terbungkus skortum, sekaligus 'teman' Mr P harus dijaga agar kondisinya tetap sejuk dan berada di bawah suhu tubuh yang lain secara keseluruhan.

Halaman:

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x