Ga Cuma Wanita! Pria Juga Alami Menopause yang disebut Andropause, Apa Saja Pengaruhnya pada Hubungan Intim?

- 29 Agustus 2022, 07:13 WIB
Ilustarsi Pria di masa Andropouse yang seringkali menderita penurunan dorongan saat hubungan intim
Ilustarsi Pria di masa Andropouse yang seringkali menderita penurunan dorongan saat hubungan intim /Pexels

Kemudian pria akan mengalami masa andropause umumnya pria akan mengalami andropause mulai usia 40 sampai dengan 60 tahun.

Baca Juga: Tips Jitu Agar Hubungan Intim Pasangan Suami Istri Tahan Lama, Cara Nomor 2 Pasti Anda Pernah Lakukan

Dunia kedokteran punya berbagai istilah untuk andropause yaitu klimakterik pada pria atau sindrom penuaan pria.

Tanda-tanda andropause yang umumnya dirasakan kaum pria antara lain berkurangnya konsentrasi lebih mudah lelah perubahan perilaku dan suasana hati.

Rentan depresi, hasrat seksual rendah, disfungsi ereksi dan insomnia, selain itu pria juga akan mengalami penurunan daya tahan tubuh, tinggi badan terasa berkurang, semakin hambarnya kenikmatan saat berhubungan seksual.

Baca Juga: Inilah Faktor yang Pengaruhi Ukuran Mr P Pria! Benarkah Sering Hubungan Intim Buat Semakin Panjang dan Besar?

Merasa kesepian dan sedih tanpa alasan, mudah emosi, penurunan kemampuan dalam kegiatan olahraga serta menurunnya produktivitas.

Lalu untuk pemeriksaan lebih lanjut ada baiknya anda konsultasikan dengan dokter bila mengalami gejala-gejala di atas.

Diperlukan hasil laboratorium kadar testosteron dalam darah untuk memastikan andropause.

Baca Juga: 5 Pekerjaan Rumah Tangga Ini Efektif Bakar Kalori dan Kurangi Perut Buncit, Ini Jumlah Kalori yang Dibakarnya

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x