5 Masalah Gangguan Hubungan Intim yang Bisa Merusak Kesehatan Mental, Segera Tangani Jika Salah Satunya Terasa

- 12 Agustus 2022, 19:28 WIB
ilustrasi masalah hubungan intim suami istri
ilustrasi masalah hubungan intim suami istri /Pixabay

JURNAL SOREANG - Aktivitas hubungan intim dianggap berjalan baik jika kita bersama pasangan mampu merasakan kebahagian dan kesenangan, tapi bagaimana jika aktivitas tersebut berjalan tidak menyenangkan?

Terdapat banyak faktor yang bisa menghalangi Anda mencapai puncak kenikmatan dari hubungan intim, terutama yang berkaitan dengan psikologis.

Memang, terkadang gangguan masalah hubungan intim antara suami istri bisa selesai dengan sendirinya tanpa melibatkan campur tangan orang lain.

Baca Juga: Kenali Ciri - Ciri Pedofilia, Lindungi Anak dari Predator Seksual

Lagipula mungkin terkesan aneh dan memalukan untuk membayangkan berbagi detail soal hubungan intim dengan orang lain.

Akan tetapi ketika gangguan tersebut berubah menjadi masalah yang tidak dapat Anda atasi sendiri, sangat disarankan untuk segera memeriksakan hal tersebut kepada para ahli karena dari sana bisa berpengaruh terhadap kesehatan mental.

Dalam hal ini ada baiknya Anda melibatkan seorang terapis hubungan intim, yang membahas masalah seputar bercinta dengan mengubah proses berpikir atau perilaku pasien.

Baca Juga: IU Bakal Gelar Konser The Golden Hour di Olympic Stadium Seoul, Inilah Sejarah Singkatnya

Terapis hubungan intim ini biasanya melibatkan konselor klinis, pekerja sosial klinis, atau psikolog yang telah disertifikasi.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Bedsider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x