Hubungan Intim Makin Mesra Jika Menghindari Efek Buruk Alkohol

- 1 Agustus 2022, 20:54 WIB
Ilustrasi. efek alkohol bagi suami yang akan berhubungan intim dengan istri.
Ilustrasi. efek alkohol bagi suami yang akan berhubungan intim dengan istri. /Pixabay/mohamed_hassan

JURNAL SOREANG – Memiliki kualitas hubungan intim yang baik adalah dambaan pasangan suami istri.

Maka dari itu, perlunya pengetahuan tentang bagaimana menjalani hubungan intim yang sehat sera memberikan kepuasan.

Salah satunya mengetahui efek dari alkohol bagi kesehatan suami sebelum melakukan hubungan intim.

Baca Juga: Debut di Liga 1 dari Bangku Cadangan, Ciro Alves Tambah Daya Dobrak Persib Bandung

Banyak orang mengira jika mengkonsumsi alkohol sebelum berhubungan intim, memberikan stamina juga fantasi yang membantu pasutri memiliki gairah hebat.

Tetapi ternyata ada beberapa efek alkohol yang malah bisa memberikan dampak negatif bagi suami.

Istri wajib mengingatkan dampak buruk tersebut, dan suami juga harus tau agar hubungan intim tetap berjalan dengan baik dan sehat.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Jakarta dan Sekitarnya, Selasa 2 Agustus 2022 dan Doa Bangun Tidur Berdasarkan Hadis

Dilansir jurnal soreang dari Healthline, berikut beberapa efek alkohol bagi kondisi suami yang akan berhubungan intim dengan istri :

  1. Ejakulasi

Jika meminum alkohol dalam kadar yang sedikit, tidak akan mempengaruhi ejakulasi bagi suami.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah