5 Olahraga yang Bisa Tingkatkan Performa Hubungan Intim Menurut Ahli, Suami Harus Coba!

- 1 Agustus 2022, 10:44 WIB
Ilustrasi, 5 Olahraga yang Bisa Tingkatkan Performa Hubungan Intim Menurut Ahli, Suami Harus Coba!
Ilustrasi, 5 Olahraga yang Bisa Tingkatkan Performa Hubungan Intim Menurut Ahli, Suami Harus Coba! /Tangkapan layar Pexels/Mali Maeder

Olahraga angkat beban diketahui bisa meningkatkan hormon testosteron dalam tubuh, dan tentu saja mempengaruhi performa suami saat melakukan hubungan intim.

Selain angkat beban, beberapa jenis aktivitas lain yang juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh terutama pembentukan otot pada suami adalah push-up, sit-up, dan crunches.

Kombinasi aktivitas tersebut selain bermanfaat bagi tubuh, juga bisa meningkatkan performa suami dalam melakukan hubungan intim.

Baca Juga: 5 Manfaat Kesehatan dalam Puncak Kenikmatan Hubungan Intim Pasturi Menurut Ahli, Berikut Penjelasannya

2. Senam kegel

Selanjutnya, olahraga yang bisa dicoba bagi anda para suami agar bisa meningkatkan performa dalam hubungan intim adalah senam kegel.

Senam kegel memberikan manfaat berupa pengencangan otot-otot di sekitar panggul yang bisa membuat performa hubungan intim menjadi lebih baik.

3. Yoga

Aktivitas olahraga ketiga yang bisa dilakukan para suami agar meningkatkan performa dalam melakukan hubungan intim adalah yoga.

Beberapa posisi saat melakukan aktivitas yoga bisa menguatkan otot panggul yang berpengaruh terhadap performa suami saat hubungan intim.

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Everyday Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah