Simak! 5 Makanan Ini sebabkan Cepat Tua Menurut Dokter Saddam Ismail, Nomor 2 Susah Dihindari

- 4 Maret 2022, 19:09 WIB
Caption: Cepat tua dapat disebabkan oleh faktor makanan, seperti makanan yang dipanggang menurut dokter Saddam Ismail (pexels/Gonzalo Guzman)
Caption: Cepat tua dapat disebabkan oleh faktor makanan, seperti makanan yang dipanggang menurut dokter Saddam Ismail (pexels/Gonzalo Guzman) /

Gigi yang rusak atau ompong akan menimbulkan kesan lebih tua pada wajah seseorang.

Baca Juga: Yuk Cegah Penuaan Dini Dengan Mudah, Hanya dengan Melakukan 5 Hal Ini!

5. Makanan yang Dipanggang

Semua jenis makanan yang dipanggang mengandung resiko untuk kesehatan terutama menyebabkan cepat tua.

Makanan yang dipanggang cenderung meninggalkan bagian gosong berwarna hitam di permukaannya.

Bagian tersebut mengandung hydrocarbon pro-inflamasi yang dapat merusak kolagen pada kulit.

Sebagaimana keterangan sebelumnya kerusakan kolagen menyebabkan kesehatan kulit terganggu yang akan berujung pada cepat tuanya seseorang.

Baca Juga: Simak! 6 Manfaat Air Beras Untuk Wajah,Mampu Mencegah Penuaan Dini

Hal ini bukan berarti larangan memakan olahan hasil panggangan, karena hanya bagian hitamnya saja yang berbahaya.

Dokter Saddam Ismail menganjurkan untuk membuang bagian hitam tersebut sebelum dimakan.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah