Simak! 5 Khasiat Jeruk Nipis Untuk Kesehatan Rambut, Mampu Mencegah Ketombe

- 27 Februari 2022, 19:12 WIB
Caption foto : Simak 5 khasiat jeruk nipis untuk kesehatan rambut/ Unspalsh
Caption foto : Simak 5 khasiat jeruk nipis untuk kesehatan rambut/ Unspalsh /

2. Mengurangi rambut berminyak
Rambut berminyak dapat terjadi akibat produksi minyak berlebih atau sebum yang dihasilkan oleh kelenjar sebasea.

Akibatnya, tampilan rambut menjadi berminyak, terasa lengket, dan tampak kusam.

Baca Juga: 5 Tips Menghilangkan Jerawat dalam Waktu Semalam, Apakah Bisa? Simak Tipsnya

Sifat air jeruk nipis yang mampu menyerap minyak mampu membersihkan minyak berlebih pada kulit kepala.

3. Merangsang pertumbuhan rambut
Merangsang pertumbuhan rambut agar lebih lebat juga jadi manfaat jeruk nipis untuk rambut.

Khasiat jeruk nipis untuk rambut ini berasal dari kandungan vitamin C-nya yang tinggi.

Baca Juga: Menjadi Presidensi G20, Apa saja Manfaat yang Dapat Diperoleh Indonesia?

Maka dari itu, bagi Anda yang memiliki masalah kerontokan rambut, penipisan rambut, hingga kebotakan, tak ada salahnya untuk melakukan perawatan dengan jeruk nipis ini.

4. Membuat rambut lebih berkilau
Tahukah Anda kalau manfaat jeruk nipis untuk rambut berkilau ada nyatanya?

Ya, hampir semua perempuan tentu ingin memiliki rambut sehat yang berkilau.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah