Simak! 6 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Rambut yang Sehat dan Berkilau

- 26 Februari 2022, 12:48 WIB
Manfaat minyak zaitun. Simak! 6 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Rambut yang Sehat dan Berkilau
Manfaat minyak zaitun. Simak! 6 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Rambut yang Sehat dan Berkilau /*//mantrapandeglang.com/Pixabay

JURNAL SOREANG - Manfaat minyak zaitun untuk rambut ternyata tidak bisa diremehkan begitu saja, minyak zaitun merupakan salah satu bahan alami dengan segudang khasiat.

Manfaat minyak zaitun untuk rambut digadang-gadang berasal dari kandungan nutrisi yang ada di dalamnya.

Kandungan vitamin A, E, dan K, hingga asam lemak diyakini mampu menutrisi, melembutkan, hingga melembapkan rambut.

Baca Juga: Menolak Tua dengan Minyak Zaitun, hingga Mencerahkan Wajah! Simak Manfaat Minyak Zaitun Ala dr Shindy

Tak heran apabila khasiat minyak zaitun untuk rambut kerap digunakan sebagai kondisioner.

Pasalnya, minyak ini dapat membuat rambut makin lembut, kuat, dan bercahaya. Kondisi ketombe dan kutu rambut pun dikatakan bisa berkurang berkat minyak zaitun.

Dikutip Jurnal Soreang dari laman resmi SehatQ, berikut ini adalah 6 manfaat minyak zaitun untuk rambut yang sehat dan berkilau.

1. Mengurangi ketombe
Masalah ketombe di kulit kepala tidak hanya menimbulkan rasa gatal, tetapi juga dapat menurunkan kepercayaan diri.

Baca Juga: Mencegah Pikun Hingga Mengurangi Depresi, Ini Manfaat Buah Zaitun

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: SehatQ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x