Sistem Hidroponik: Berikut Cara Menyemai Tanaman Cabai, Bisa dari Buahnya Langsung?

- 11 Februari 2022, 12:03 WIB
Ilustrasi, Sistem Hidroponik: Berikut Cara Menyemai Tanaman Cabai, Bisa dari Buahnya Langsung?
Ilustrasi, Sistem Hidroponik: Berikut Cara Menyemai Tanaman Cabai, Bisa dari Buahnya Langsung? /Pixabay

JURNAL SOREANG - Cabai merupakan tanaman sayuran buah yang banyak digemari masyarakat Indonesia karena banyak manfaatnya.

Masyarakat Indonesia khususnya, hampir setiap masakan selalu memakai cabai sebagai campuran bumbu.

Sehingga, tanaman cabai sangatlah digemari masyarakat, baik ditanam dilahan luas atau menggunakan sistem Hidroponik.

Baca Juga: Skuad Indonesia Putuskan Mundur dari Piala AFF-U23? Simak Alasannya!

Agar mendapatkan bibit tanaman cabai yang baik, sehingga menghasilkan hasil yang berkualitas, berikut cara menyemai cabai.

Dikutip dari youtube Arton Channel, berikut cara menyemai cabai langsung dari buahnya.

Alat dan bahan :

1. Gunting

2. Cabai yang masih segar

3. Wadah plastik

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: YouTube Arton Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x