Berapakah Umur Sperma Dalam Rahim Istri? Setelah Hubungan Intim, Ini Jawabannya

15 September 2022, 14:16 WIB
Foto: Ilusyrasi, berapakah umur sperma dalam rahim istri? setelah hubungan intim /Instagram @curiosita_medicina/

JURNAL SOREANG - Setelah menikah pasangan suami istri (pasutri) indentiknya dengan aktivitas hubungan intim.

Hubungan intim erat kaitannya dengan urusan pasutri dalam menjaga keharmonisan bersama.

Terlepas dari itu pasutri harus memahami kesehatan hubungan intim dan kesehatan sperma dalam tubuh.

Baca Juga: Kenali Efek dari Pemakaian Tissue untuk Hubungan Intim Suami Istri yang Lebih Lama Menurut Dokter

Melansir MedicalNewsToday.com.
Ditinjau secara medis oleh Judith Marcin, MD — Oleh Nicole Galan, RN pada 12 Oktober 2017

Setelah suami ejakulasi, sperma bisa hidup di luar tubuh dalam jangka waktu yang berbeda.

Situasi dan kondisi yang bervariasi dapat mempengaruhi waktu hidup sperma di luar tubuh.

Baca Juga: Secara Medis Tak Ada Orgasme Palsu dalam Hubungan Intim, Benarkah? Dokter Boyke Ungkap Fakta Ilmiahnya

Namun, sperma tersimpan di dalam saluran reproduksi istri pada rahim, sel sperma mudah rusak.

Di luar tubuh, sperma hanya bertahan selama beberapa detik atau menit di luar tubuh, sperma juga bisa rusak atau mati di udara.

Ketika sperma terpapar udara dan mengering, sperma alami kerusakan.

Baca Juga: 12 Alasan Mengapa Hubungan Intim dapat Membantu Hidup Lebih Lama, Seks Rutin Bikin Pasutri Panjang Umur

Dengan demikian, lamanya waktu sperma bertahan di luar tubuh sangat tergantung faktor lingkungan.

Akan tetapi, dengan perlakukan khusus sperma bisa bertahan lebih lama di luar tubuh.

Pada saat suami menjalani prosedur program kehamilan seperti insemniasi intrauterin (IUI).

Baca Juga: Liga Konferensi Eropa : Sports Mole Prediksi Silkeborg Takluk 1-3 Lawan West Ham United

Terus, fertilisasi in vitro (IVF), sperma yang telah dibersihkan itu mampu bertahan dalam inkubator sampai 72 jam (tiga hari).

Sperma bisa beku bahkan dapat bertahan selama bertahun-tahun, apabila dijaga dalam lingkungan yang steril dan terkontrol dengan baik.

Pada kondisi alami, sperma mampu bertahan di dalam rahim istri selama lima hari.

Baca Juga: Diabetes Mulai Intai Generasi Muda, Kenali Berbagai Gejala yang Jarang Disadari Lewat 3P, Apa Itu?

Pada rentang waktu lima hari tersebut, istri bisa hamil saat hubungan intim dilakukan, dan terjadi di masa kondisi subur.

Sperma membutuhkan lingkungan ideal untuk bertahan hidup saat sampai di rahim.

Pada saluran reproduksi istri ada nutrisi yang dibutuhkan sperma untuk bertahan hidup.

Baca Juga: Diabetes Mulai Intai Generasi Muda, Kenali Berbagai Gejala yang Jarang Disadari Lewat 3P, Apa Itu?

Begitu sperma ada di dalam saluran reproduksi istri, maka sel sperma akan berenang menuju saluran yang menghubungkan Miss V dan rahim (uterus).***

Editor: Ade Mamad

Sumber: medicalnewstoday.com

Tags

Terkini

Terpopuler