Kenapa Saya Flu? Tenang Dr. Sung Ungkap Cara Mengatasinya, Lakukan Hal Ini

11 Maret 2022, 14:09 WIB
Ilustrasi Cara Mengatasi Flu./Pixabay /

JURNAL SOREANG – Kenapa saya bisa Flu? Pertanyaan ini sering kita tanyakan, namun flu sangat umum terjadi di musim pancaroba dan mudah menular ke orang lain.

Flu adalah penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus yang menyerang hidung, tenggorokan dan paru-paru.

Dr Sung mengungkapkan bahwa flu adalah gejala dari suatu penyakit, biasanya flu akan lebih berat, ada sakit kepala, mual, pusing, hidung flu dan batuk.

Baca Juga: CEK FAKTA! Benarkah Ada Pelanggaran HAM di Piala Dunia 2022 Qatar, Hingga Deretan Pemain Ini Menentang Keras?

Dilansir Jurnal Soreang melalui kanal Youtube SB30 Health pada Selasa 11 Maret 2022, berikut adalah cara mengatasi flu.

Menurut Dr. Sung bahwa flu atau influenza musiman gejalanya akan lebih parah dibandingkan yang menderita common cold.

Virus flu biasanya akan disebabkan oleh influenza tipe A atau tipe B, gejalanya nya akan lebih dominan bagi yang memiliki daya tahan tubuh yang lemah.

Baca Juga: Simak! Inilah 6 Manfaat Masker Kopi Untuk Wajah, No 1 yang Diharapkan Rata-rata Perempuan

“Kalau virus flu disebabkan karena virus influenza tipe A atau tipe B,” ucap dr. Sung

Ia menambahkan gejala flu biasanya akan lebih dominan, sakitya lebih parah dan bahkan bisa sampai masuk rumah sakit untuk di opname.

Dr. Sung mengungkapkan cara mengatasi flu adalah dengan minum air putih yang cukup, kalau bisa dilebihkan, istirahat yang cukup jangan terlalu banyak aktivitas.

Baca Juga: 5 Negara Asia dengan Peringkat FIFA Terbaik, Salah Satunya Lolos Piala Dunia 2022, Bagaimana Indonesia?

“Jangan banyak aktivitas dulu ini dimaksudkan untuk memulihkan sistem imun dalam tubuh,” ucap dr. Sung

Kemudian makan-makanan yang bergiji hindari gorengan, karena ornag yang diseratai flu biasanya terkena radang tenggorokan.

“Biasanya kita yang terkena flu di sertai radang tenggorokan nyeri pada saat menelan,” kata dr. Sung

Baca Juga: Wakil Bupati Bandung Sahrul Gunawan Pindah Kendaraan Politik? Ini Kata Sahrul

Ia membahkan itulah alasan kenapa banyak orang-orang malas makan, akhirnya asupan makanan akan berkurang, jika sudah bergitu bisa di tambahkan dengan suplemen.

Dr Sung menambahkan jika keadaan kondisi sudah tidak kuat karena flu yang di alami sebaiknya segera ke dokter.

“Sebaiknya anda ke dokter takutnya mengalami komplikasi,” ucapnya

Dengan berkonsultasi dengan dokter akan mendapatkan terapi yang tepat diharapkan penyakit ini dapat sembuh dengan cepat.

Dr. Sung juga menyarankan sebaiknya vaksin setiap tahun lakukan vaksin untuk mencegah terkena infeksi ini atau bisa tambahkan konsumsi suplemen dan tidur yang cukup.***

Editor: Handri

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler