Dari Talkshow LDII: Pendidikan Anak Usia Dini Sangat Penting, Ini Faktor Penyebabnya Menurut Dokter

- 22 Maret 2024, 17:13 WIB
Peserta talkshow kesehatan LDII Kabupaten Bandung tetap bersemangat mengikuti acar meski sedang berpuasa
Peserta talkshow kesehatan LDII Kabupaten Bandung tetap bersemangat mengikuti acar meski sedang berpuasa /Istimewa /

"Karena harus ada pembersihan khususnya kepada perut kita. Saat ini sedang tren pengobatan di luar negeri yang intinya ternyata persis seperti puasa," katanya.

Dia juga mengingatkan banyak yang tak menyadari usus adalah otak kedua manusia.

"Bahkan otak kedua di ususnya lebih banyak daripada di bagian tulang belakang," katanya.

 

Acara dihadiri ratusan pengurus dan kader LDII Kabupaten Bandung untuk mengisi program kerja DPW LDII Jabar dan LDII Kabupaten Bandung berupa kajian ilmiah selama Ramadhan.

Menurut Wakil Ketua DPD LDII Kabupaten Bandung, Arif Nurul Iman,SE, acara ini merupakan kajian rutin setiap Ramadhan untuk membekali pengurus, jemaah dan kader LDII Kabupaten Bandung.

"Pada hari ini mendapatkan tips-tips berkaitan dengan puasa dan manfaatnya bagi kesehatan berupa talk show yang disiarkan juga melalui live YouTube LDII," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x