Targetkan 90 Persen di Akhir Februari 2022, Bupati Bandung Ajak Perusahaan Laksanakan Percepatan Vaksinasi

- 24 Februari 2022, 20:09 WIB
Bupati Bandung, Dadang Supriatna mendampingi Kapolda Jabar, Irjen Pol Suntana pelaksanaan gebyar vaksinasi di Katapang, Kabupaten Bandung, Kamis 24 Februari 2022
Bupati Bandung, Dadang Supriatna mendampingi Kapolda Jabar, Irjen Pol Suntana pelaksanaan gebyar vaksinasi di Katapang, Kabupaten Bandung, Kamis 24 Februari 2022 /Dok. Pemkab Bandung

Dilanjutkannya, bukan hanya untuk vaksinasi dosis pertama saja, tapi juga untuk dosis kedua dan booster.

Baca Juga: 3 Pemain Persib yang Akan Berlaga di Piala Dunia U20 2023, Siapa Saja?

"Kita mengimbau kepada perusahaan di Kabupaten Bandung untuk melaksanakannya atau melakukannya dalam upaya mengejar pencapaian vaksin yang ditargetkan pemerintah," tegas Kang DS.

Sebagai langkah tindak lanjut, Kang DS berencana akan mengundang para pengusaha di Kabupaten Bandung untuk membahas persiapan dan pelaksanaan percepatan vaksinasi, dari mulai vaksin pertama, kedua, dan vaksin booster.

Baca Juga: 4 Fakta Menarik Sarah Samantha, yang Pernah Dijodohkan Dengan Verrell Bramasta

Diketahui, pelaksanaan gebyar vaksin serentak ini turut dihadiri Kapolda Jabar, Irjen Pol Suntana, Kapolresta Bandung, Kombes Pol. Kusworo Wibowo, dan Dandim 0624/Kabupaten Bandung, Letkol Arh. Dhama Noviang Jaya. ***

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x