Investasi Pertanian Capai Rp5 Triliun Per Tahun, Kang DS Keluarkan Kebijakan Ini

- 27 Januari 2022, 16:49 WIB
Bupati Bandung, Dadang Supriatna mendampingi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo di Kecamatan Pasir Jambu, Kabupaten Bandung, Rabu 26 Januari 2022
Bupati Bandung, Dadang Supriatna mendampingi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo di Kecamatan Pasir Jambu, Kabupaten Bandung, Rabu 26 Januari 2022 /Dok. Pemkab Bandung

“Insyaa allah tahun ini akan mulai dibangun Pusat Bisnis Kopi Indonesia di wilayah Kecamatan Solokanjeruk. Dalam hal ini pemerintah daerah sudah menyiapkan lahan seluas lima hektar, lengkap dengan dukungan perizinannya," imbuhnya.

Baca Juga: Prilly Latuconsina Meminta Izin ke Walikota untuk Gabung Klub Persikota Tangerang, Menuai Harapan Netizen

Sementara itu, Menteri Pertanian (Mentan) RI Syahrul Yasin Limpo (SYL) mengungkapkan, lahan agroklimatologi dan ketinggian Kabupaten Bandung sangat bagus untuk penanaman kopi.

Menurut SYL, kwalitas kopi di Indonesia saat ini menempati urutan posisi 5 di dunia.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2022 : Jamaika vs Meksiko, Prediksi Susunan Pemain, Head To Head dan Kabar Tim

"Kami akan dorong daerah-daerah yang memiliki lahan untuk ditanami kopi. Dengan begitu misi kami untuk mengirim kopi asli Indoneisa ke seluruh dunia bisa tercapai,” pungkas Mentan SYL.

Halaman:

Editor: Yusup Supriatna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x