Lebih Pilih Mana Accu Basah Atau Accu Kering Motor, Berikut Ini Adalah Perbandingannya, Begini Penjelasanya

- 10 Desember 2022, 12:33 WIB
Lebih Pilih Mana Accu Basah Atau Accu Kering, Berikut Ini Adalah Perbandingannya, Begini Penjelasanya
Lebih Pilih Mana Accu Basah Atau Accu Kering, Berikut Ini Adalah Perbandingannya, Begini Penjelasanya /

Baca Juga: Ketika Penggiat Literasi Kabupaten Bandung Berkumpul di Simpay Kimfa Banjaran, Begini Keseruannya

Jika bertanya accu mana yang lebih awet? Hal itu bisa tergantung setiap pemilik kendaraan karena mungkin akan berbeda-beda.

Menurutnya accu basah lebih awet dari segi pemakaian tetapi harus merawatnya dengan baik. 

"aki basah memang lebih awet tetapi dengan catatan volume airnya harus selalu dijaga, biasanya harus dicek tiap dua bulan sekali untuk kendaraan yang tingkat penggunaannya tinggi" katanya.

Jika pengendara memiliki mobilitas tinggi dan tidak ada waktu untuk melakukan perawatan accu maka lebih disarankan untuk menggunakan accu kering.

Baca Juga: SM Entertainment Kembali Berikan Kabar Terbaru dari Johnny, Jaehyun dan Jungwoo NCT 127

Accu kering memang tidak perlu perawatan, tapi ingat aki kering rata-rata kalau sudah berumur 2-3 tahun harus diganti dengan yang baru.***

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah