Tes IQ: Pindahkan Satu Korek Api dan Jadikan Persamaan Matematika ini Benar, 10 Detik Berani?

- 3 Juli 2022, 04:05 WIB
Tes iq korek api./ Matchstick Puzzles
Tes iq korek api./ Matchstick Puzzles /

JURNAL SOREANG - Mengerjakan permainan tes IQ gratis yang sifatnya hiburan bisa dianggap sebagai sesuatu yang menyehatkan pikiran.

Hal ini karena menyelesain bermacam-macam tes IQ logika membuat otakmu tetap aktif meski sedang dalam suasana santai.

Apalagi jika rutin menyelesaikan berbagai tes IQ untuk kecerdasan otak. Selain otak terlatih, logika juga terasah.

Baca Juga: Optimis! Pelatih Garuda Pertiwi Yakin Tim Asuhannya Siap Hadapi Lawan di Piala AFF Wanita 2022 Filipina

Seperti dalam soal tes IQ kali ini mengenai persamaan Matematika sederhana.

Dalam ilustrasi terlihat persamaan Matematika yang terdiri dari angka lima yakni, 5+5+5=550

Hal tersebut tentu adalah hal yang salah karena jawaban yang benar adalah 15. Dan inilah yang jadi tugasmu dalam tes IQ gratis hiburan ini.

Baca Juga: Mengapa Kayu Bisa Terbakar, Sedangkan Logam Tidak? ini Penjelasan Ilmiahnya

Dengan menambahkan satu batang korek api dalam gambar, jadikan persamaan Matematika tersebut menjadi benar.

Karena ini adalah soal tes IQ kecerdasan otak, kamu diberi waktu singkat untuk menyelesaikannya yakni 10 detik saja.

Sebuah durasi waktu yang sanga cukup untuk menyelesaikan soal tes IQ asah logika ini.

Baca Juga: NAIK HAJI 2022: Penting! Inilah Adab Ziarah ke Makam Rasulullah di Madinah, Apa Saja?

Hal ini juga bisa jadi salah satu cara mengetahui iq tanpa tes meski tidak valid karena tidak berada di bawah pengawasan ahli yang kompeten.

Bagaimana, apakah kamu suda menemukan korek api mana yang harus ditambah agar persamaan tersebut jadi benar?

Jika sudah menemukan, kamu bisa cocokan hasil kerjamu dengan kunci jawabn pada gambar di bawah.

Jawaban tes iq/ Matchstick Puzzles
Jawaban tes iq/ Matchstick Puzzles

Baca Juga: Bagaimana Kebakaran Hutan Dimulai? Ternyata 3 Komponen Utama yang Bisa Jadi Penyebab Kebakaran

Ternyata dengan menambahkan satu batang pada simbol tamah di bagian awal,  atau bisa juga bagian tengah peramaan yang tepat bisa dikerjakan. Kamu bisa membuat 545+5=550 atau 5+545=50.

Dengan logika dan kreativitas pertanyaan dalam tes IQ kecerdasan otak bisa dikerjakan dalam waktu cepat dan tepat.

Sampai jumpa di beragam tes IQ gratis untuk asah logika dan k ecerdasan otak selanjutnya.***

Editor: Caca Kartiwa

Sumber: Matchstick Puzzles


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x