Bagaimana Cara Menumbuhkan Minat Baca? Pandji Pragiwaksono: Menggali Minat Dulu!

- 20 Februari 2022, 16:56 WIB
Menumbuhkan minat baca dengan hobby (Pexels/ Agung Pandit Wiguna)
Menumbuhkan minat baca dengan hobby (Pexels/ Agung Pandit Wiguna) /

Maka dengan hal ini bukan cara mencari minat membaca, namun bagaimana cara menumbuhkan minat sesuatu sehingga menggali minat tersebut.

Kata Pandji selama masih ada ketertarikan terhadap suatu, minat baca akan tumbuh dengan baik.

Baca Juga: Resmi! Nama Ibukota Thailand Berubah dari Bangkok Menjadi Krung Thep Maha Nakhon, Simak Ulasannya

“ Perpustakaan haruslah menjadi tempat mencari tahu bukan untuk membaca buku.” Kata Pandji.

Dengan hal ini yang akan membuat perpustakaan ramai, dengan membuka berbagai diskusi yang sedang hangat dikalangan anak muda hingga masyarakat dengan mengundang narasumber yang relevan.

Misal dengan adanya diskusi mengenai perkembangan digital di abad ke 20 yang diadakan di perpustakaan, saat diskusi sediakanlah buku yang relevan dengan pembahasan sehingga akan menarik minat untuk membacanya untuk menggali sebuah pengetahuan yang lebih.

Baca Juga: Resmi! Nama Ibukota Thailand Berubah dari Bangkok Menjadi Krung Thep Maha Nakhon, Simak Ulasannya

Menurutnya dalam menumbuhkan minat baca diperlukan ketertarikan, mencari tahu adalah hal yang membuat minat baca itu tumbuh.

Halaman:

Editor: Sam

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah