UIN Bandung Sedang Rekognisi di Level ASEAN, Butuh Kerja Sama dengan Berbagai Pihak

- 8 November 2021, 16:13 WIB
Wakil Rektor IV UIN SGD Bandung bidang kerjasama dan pengembangan lembaga, Prof. Dr. Hj. Ulfiah, Nasi saat Workshop dengan tajuk "Penyusunan Juknis Kerjasama dan Manajemen Operasional Tahun 2021 UIN Sunan Gunung Djati Bandung".
Wakil Rektor IV UIN SGD Bandung bidang kerjasama dan pengembangan lembaga, Prof. Dr. Hj. Ulfiah, Nasi saat Workshop dengan tajuk "Penyusunan Juknis Kerjasama dan Manajemen Operasional Tahun 2021 UIN Sunan Gunung Djati Bandung". /UIN SGD Bandung/

"Selain itu mMeningkatkan rekognisi perguruan tinggi di tingkat nasional dan internasional, Meningkatkan kompetensi sumber daya manusia perguruan tinggi (dosen, tendik, mahasiswa), dan Memperoleh pendapatan (income generating)bagi perguruan tinggi," katanya.

Sebagai contoh, narasumber juga menyampaikan beberapa Kerjasama yang sudah terjalin anatara UPI Bandung dengan bebeapaa Universitas dan Lembaga Lainnya. "Kerjasama yang paling banyak di jalin oleh Universitas Pendidikan Indonesia adalah kerjasama dalm bidang penelitian dan Pengabdian Masyarakat," ujarnya.

Baca Juga: Songsong Tantangan Masa Depan, FEBI UIN Bandung dan UIN Mataram Lakukan Kolaborasi Bidang Publikasi

Dari hasil workshop ini menghasilkan juknis Kerjasama UIN SGD Bandung, dan menjadi semangat baru untuk menjalin dan merealisasikan kerjasama dengan berbagai universitas dan lembaga lainnya.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah