NAIK HAJI 2022: Simak! 6 Tempat Makan Favorit Jamaah Haji Indonesia di Mekkah, Apa Saja?

- 27 Juni 2022, 23:28 WIB
6 tempat makan favorit jamaah haji Indonesia di Mekkah/Pixibay
6 tempat makan favorit jamaah haji Indonesia di Mekkah/Pixibay /

Sama seperti gerai fast food lainnya di Kota Mekkah, Hardee’s Burger selalu dipadati oleh pengunjung. 

6. Retaj Restaurant

Pecinta kuliner khas Timur Tengah yang kaya rempah dengan porsi melimpah wajib memasukkan nama Retaj Restaurant ke dalam agenda perjalanan wisata selama berada di Kota Mekkah.

Ya, Retaj Restaurant adalah rekomendasi lainnya untuk Anda yang ingin menyicipi citarasa makanan Timur Tengah yang otentik seperti shawarmat, hidangan berupa roti gulung dengan isian lapisan daging yang menggugah selera.

Baca Juga: Laga Penentuan Siapa yang Melawan Persib Bandung di Perempatfinal, Simak Jadwal PSS Sleman vs Dewa United FC

Tak hanya itu, Retaj Restaurant juga terkenal akan hidangan ayam gorengnya yang lezat.

Itulah 6 tempat makan favorit jamaah haji Indonesia di Mekkah.***

Halaman:

Editor: Raden Salma Widyadhana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah