Selain Pantainya, inilah 4 Destinasi Wisata yang tak Kalah Eksotik di Pangandaran untuk Libur Lebaran

- 6 Mei 2022, 19:54 WIB
Obyek Wisata Citumang.
Obyek Wisata Citumang. /PRITIM PRMN/ASEP NURDIN ROSIHAN ANWAR/

JURNAL SOREANG - Pangandaran yang terkenal dengan oantainya yang indah, dengan kita bisa menikmati sunrise dan sunset yang indah.Pangandaran menjadi tujuan destinasi wisata terfavorit di Jawa Barat.

Menjelang liburan tiba, kawasan wisata di sekitar Kabupaten termuda ini selalu banyak yang mengunjungi.

Selain Pantai Pangandaran juga punya wisata yang tak kalah eksotik ari pantainya, Berikut melansir dari berbagai sumber 5 tempat eksotik di Pangandaran yang wajib kalian datangi.

Kawasan wisata ini tidak se terkenal Panatai nya namun mata kalian akan sukses dimanajakan dengan keindahan alamnya.

Baca Juga: Waduh! Harga Tiket Masuk Pantai Pangandaran Mengalami Kenaikan 50 Persen, ini Penjelasannya

1. Uji nyali dan adrenalin di Citumang

Bisa dikatakan Citumang menjadi destinasi wisata yang asyik untuk dikunjungi saat ke Pangandaran, terutama bagi yang tertarik dengan wisata air dan konsep petualangan yang memacu adrenalin.

Citumang sendiri merupakan sebuah aliran sungai yang membelah hutan dengan debit aliran air yang cukup deras, tapi masih aman untuk bermain di dalamnya.

Tidak salah jika kemudian ada wisata body rafting di lokasi ini. Terlepas dari itu, panorama yang disuguhkan juga luar biasa keren.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x