Timnas Indonesia Menang atas Brunei Darussalam 6:0, Begini Analisanya

- 13 Oktober 2023, 13:49 WIB
Salah satu pemain Indonesia yang melakukan pemanasan sebelum lawan Brunei Darussalam/twitter/TimnasIndonesia
Salah satu pemain Indonesia yang melakukan pemanasan sebelum lawan Brunei Darussalam/twitter/TimnasIndonesia /

Baca Juga: Museum Gatot Soebroto Mewakili 29 Museum di Hari Museum Indonesia 2023 DPR RI, Iin: Semoga Kakek Bisa Dikenang

Marc Klok bergerak ke depan ketika menyerang dan ke belakang ketika bertahan. Jadi, strukturnya menjadi 2-2-6. 

Seiring dengan bertambahnya waktu, pergerakan dinamis yang dilakukan pemain Indonesia terjadi. Contohnya Saddil Ramdani yang bergerak ke half space dan Asnawi Mangkualam yang bermain melebar. 

Hal itu juga mengubah struktur menyerang Indonesia saat laga. Terkadang 2-1-7 atau 3-1-6. 

Banyaknya pemain Indonesia yang mengepung pertahanan Brunei Darussalam karena struktur bertahan Brunei Darussalam yang menggunakan 6-3-1. 

Empat bek Brunei didampingi oleh dua pemain sayap yang bergerak mundur untuk membantu pertahanan. 

Lini bertahan Indonesia tidak mendapatkan tantangan berarti karena transisi bertahan dan menyerang dari Brunei tidak bagus. Itu ditambah dengan tidak ada tembakan yang tepat sasaran ke gawang Indonesia. 

Dalam laga itu, Indonesia menggunakan formasi 4-4-2. Elkan Baggott dan Rizky Ridho didampingi oleh Pratama Arhan dan Asnawi Mangkualam yang bermain sebagai bek sayap kiri dan kanan. 

Baca Juga: Nol Collective: Memadukan Warisan Palestina dalam Fesyen Tradisional yang Unik

Ditengah ada Sandy Walsh dan Marc Klok. Sedangakan Dendy Sulistiawan dan Saddil Ramadani berada di gelandang sayap kiri dan kanan yang nantinya akan membantu penyerangan. 

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah