Cek Stadion Si Jalak Harupat, Ini Harapan Jokowi Soal Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17

- 12 Juli 2023, 21:23 WIB
Ya, yang pertama bisa masuk penyisihan, syukur bisa masuk final, syukur bisa juara, gitu loh. Terima kasih.  Read more: https://setkab.go.id/peninjauan-stadion-si-jalak-harupat-dan-seleksi-pemain-tim-nasional-piala-dunia-u17-di-stadion-si-jalak-harupat-kabupaten-bandung-provinsi-jawa-barat-12-juli-2
Ya, yang pertama bisa masuk penyisihan, syukur bisa masuk final, syukur bisa juara, gitu loh. Terima kasih. Read more: https://setkab.go.id/peninjauan-stadion-si-jalak-harupat-dan-seleksi-pemain-tim-nasional-piala-dunia-u17-di-stadion-si-jalak-harupat-kabupaten-bandung-provinsi-jawa-barat-12-juli-2 /Instagram@Pssi/

“Ya, yang pertama bisa masuk penyisihan, syukur bisa masuk final, syukur bisa juara, gitu loh. Terima kasih,” dikutip JurnalSoreang dari laman setkab.go.id.

Jokowi menginginkan agar Timnas Inonesia bisa masuk ke babak penyisihan Piala Dunia U-17.

Baca Juga: 5 Manfaat Beras Merah untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Adalah Menurunkan Risiko Obesitas

Selain itu, Jokowi juga mengatakan bersyukur apabila nantinya Timnas Indonesia bisa masuk babak final bahkan hingga menjuarai Piala Dunia U-17.

Sementara itu, Indonesia terpilih sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17.

Piala Dunia U-17 ini akan digelar pada 10 November hingga 2 Desember 2023.***

Ikuti terus dan share informasi Anda di media sosial Google News Jurnal SoreangFB Page Jurnal SoreangYouTube Jurnal SoreangInstagram @jurnal.soreang, dan TikTok @jurnalsoreang

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah