7 Wonderkid Asia Termahal ini Meramaikan Piala Dunia 2022, No 1 Nilainya Mencapai Rp218 Miliar

- 30 September 2022, 16:05 WIB
Wonderkid Timnas Jepang, Takuhiro Nakai
Wonderkid Timnas Jepang, Takuhiro Nakai /Youtube skillz unleashed2

JURNAL SOREANG - Daya tarik global sepakbola sangatlah nyata, dan kebangkitan sepakbola Asia adalah buktinya.

Dengan meningkatnya kekayaan pesepakbola luar biasa berbakat yang berasal dari Asia dapatkah wonderkids Asia akhirnya merebut gelar internasional?

Pasalnya mereka telah merumput di berbagai klub sepakbola Eropa dan Amerika Selatan.

Baca Juga: 5 Tim Kuda Hitam yang Mengancam Argentina dan Brazil di Piala Dunia 2022 Qatar, Berikut Profilnya

Asia telah menghasilkan beberapa talenta sepakbola top selama bertahun-tahun, dari Hidetoshi Nakata dan Keisuke Honda dari Jepang hingga Park Ji-Sung dan Cha Bum-Kun dari Korea Selatan.

Sekarang, kita akan melihat calon superstar Asia berikutnya dengan wonderkids Asia.

Semua pemain dalam daftar ini berusia 21 tahun atau lebih muda.

Dikutip Jurnal Soreang dari outsidergaming.com, berikut ini 7 wonderkid Asia termahal yang akan ramaikan Piala Dunia 2022 :

Baca Juga: Obrolan Gilang Dirga Bersama Lesty Kejora Soal Rizky Billar Kembali Mencuat

Halaman:

Editor: Azmy Yanuar Muttaqien

Sumber: outsidergaming.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x