Bersiap Arungi Liga 1 2022-2023, Bali United Resmi Rilis Jersey Baru, Netizen: Jersey Anti Nunggak Gaji Pemain

- 22 Juli 2022, 08:12 WIB
Bersiap Arungi Liga 1 2022-2023, Bali United Resmi Rilis Jersey Baru, Netizen: Jersey Anti Nunggak Gaji Pemain
Bersiap Arungi Liga 1 2022-2023, Bali United Resmi Rilis Jersey Baru, Netizen: Jersey Anti Nunggak Gaji Pemain /@galeri_liga1/

Namun seolah tak sejalan dengan Persib Bandung dan Rans Nusantara FC, Bali United tetap mempertahankan pemasangan banyak sponsor di jersey mereka.

Tercatat ada 12 sponsor yang ditempel dalam jersey mereka dengan empat sponsor di pasang paling besar.

Sementara 8 sponsor berukuran lebih kecil walaupun tetap ada di bagian depan jersey mereka.

Baca Juga: Simak! Ramalan Shio Tikus, Kerbau, Harimau Hari ini, Kerja Keras Akan Terbayar

Banyak pro kontra setelah jersey ini diluncurkan, dari yang mengatakan jersey balap motor, koran, surat kabar, baju mancing hingga ada yang menyatakan ketidaksukaannya dengan gamblang.

Ada pula yang pro dengan mengatakan bahwa sangat sulit kumpulkan sponsor sebanyak itu, dan ada yang tetap suka dengan model baju tersebut.

Namun yang unik adalah salah satu komentar yang mengatakan bahwa jersey Bali United sebsgai jersey klub yang anti menunggak gaji pemain.

Baca Juga: Tes IQ: Yakin Jago Matematika? Cek Lewat Teka-Teki Ini, Perbaiki Pola Persamaan dengan Geser 1 Batang Saja!

Sontak hal tersebut memang sangat menggelitik dan memang pada kenyataannya Bali United merupakan klub yang sehat secara finansial.

Namun dibalik pro kontra tetap harus dihargai, mengingat keputusan tersebut diambil dengan berbagai pertimbangan dan pastinya tak main-main.***

Halaman:

Editor: Agung Prasetya

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x