Jelang Final Piala Presiden 2022,Prediksi Arema FC vs Borneo Samarinda FC ada Head to Head Pertemuan Kedua Tim

- 13 Juli 2022, 21:27 WIB
Jelang Final Piala Presiden 2022,Prediksi Arema FC vs Borneo Samarinda FC ada Head to Head Pertemuan Kedua Tim
Jelang Final Piala Presiden 2022,Prediksi Arema FC vs Borneo Samarinda FC ada Head to Head Pertemuan Kedua Tim /Tangkap Layar Instagram @pialapresiden

JURNAL SOREANG - Jelang pertandingan final Piala Presiden 2022 yang mempertemukan Arema FC vs Borneo Samarinda FC.

Pertandingan final Piala Presiden akan ada dua leg, adapun untuk leg pertama akan dilaksanakan di Stadion Kanjuruhan Kota Malang pada Kamis, 14 Juli 2022 pukul 20.30.WIB.

Sebelum menyaksikan pertandingan final Piala Presiden 2022, mari kita simak perjalanan dua tim dan head to head keduanya.

Baca Juga: Ternyata! Hwang In Yeop Bukan yang Pertama Dapat Tawaran Jadi First Lead di Drakor Why Her, Tetapi Aktor Ini

Perjalanan Arema FC ke babak final tentunya tidak mudah, Singo Edan harus berhadapan dengan PS.Barito Putera di babak perempat final.

Setelah berhasil lolos, Arema FC ke babak semifinal dan harus bertemu dengan tim tangguh PSIS Semarang.

Meskipun Arema FC berhasil menang di dua leg sekaligus namun tetap saja Singo Edan harus lebih mempersiapkan diri lagi di final melawan Borneo Samarinda FC.

Baca Juga: Jadwal Shalat untuk Bandung dan Sekitarnya, Kamis 14 Juli 2022 dan Doa Mohon Ampunan

Sedangkan perjalanan Borneo Samarinda FC di Piala Presiden 2022 sebelum ke babak final.

Pada perempat final Borneo FC harus menghadpi PSM Makkasar dan di babak semi final Borneo menghadapi PSS Sleman.

Alhasil Borneo FC mampu mengatasi itu semua dengan sempurna sehingga lolos ke babak semi final.

Adapun untuk memprediksikan siapa yang akan menang nanti maka kita bisa menjadikan Head to head sebagai referensi, simak penjelasan di bawah ini.

Baca Juga: Berikut ini 4 Pemain Barcelona dengan Harga Pasar Lebih Tinggi dari Lionel Messi, Siapa Saja?

Berikut ini H2H pertemuan terakhir antara Arema FC vs Borneo FC.

22022 Liga 1 Indonesia - Arema FC vs Borneo FC (2-2)

2021 Liga 1 Indonesia - Borneo FC vs Arema FC (1-2)

2019 Liga 1 Indonesia - Arema FC vs Borneo FC (2-2)

2019 Liga 1 Indonesia - Borneo vs Arema FC (2-0)

2018 Liga 1 Indonesia - Arema FC vs Borneo FC (2-2)

Baca Juga: Erik Ten Hag Puas Manchester United Gunduli Liverpool 4-0, tapi Tidak Akan Melebih-lebihkan Kemenangannya

Demikian informasi mengenai pertandingan Arema FC vs Borneo FC di final leg pertama nanti dan ada pembahasan tentang head to head kedua tim.***

Editor: Rustandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah