Statistik Persib Bandung di Setiap Laga Pembuka Piala Presiden, 3 Kali Menang dan 1 Kekalahan, Ini Lengkapnya

- 11 Juni 2022, 17:17 WIB
Jelang lawan Bali United, ini statistik Persib Bandung di setiap laga pertama fase grup Piala Presiden
Jelang lawan Bali United, ini statistik Persib Bandung di setiap laga pertama fase grup Piala Presiden /Tangkapan layar Instagram/@persib

JURNAL SOREANG - Persib Bandung akan kembali bermain, kali ini di kompetisi pramusim Piala Presiden 2022.

Tergabung di grup C Piala Presiden 2022, Persib Bandung akan berhadapan dengan Bali United, Bhayangkara FC, dan Persebaya Surabaya.

Pertandingan pertama Persib Bandung di fase grup C ini akan melawan klub juara Liga 1 musim lalu, Bali United.

Baca Juga: Hasil Semifinal Indonesia Masters 2022, Apriyani dan Fadia Berhasil Lolos Final Setelah Jegal Wakil Malaysia

Rencananya, laga Persib Bandung vs Bali United ini akan digelar pada hari Minggu, 12 Juni 2022 pukul 20.30 WIB.

Laga akan big match tersebut akan digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage.

Sebelumnya, sempat dikabarkan bahwa perhelatan pertandingan Piala Presiden 2022 grup C ini akan digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Kutawaringin, Kabupaten Bandung.

Baca Juga: WOW! Timnas Indonesia Pernah Kalahkan Denmark 18 - 0, Langganan Piala Dunia

Di samping itu, dilansir Jurnal Soreang dari akun Instagram @persib, Maung Bandung memiliki rekor baik selama empat gelaran kompetisi ini sebelumnya.

Halaman:

Editor: Ilham Maulana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x