Prediksi Sejauh Mana Langkah Belgia di Piala Dunia 2022 Qatar,Paksakan Generasi Emas yang Sudah Redup Sinarnya

- 10 Mei 2022, 15:08 WIB
Potret analisis sejauh mana langkah Belgia di Piala Dunia 2022 Qatar
Potret analisis sejauh mana langkah Belgia di Piala Dunia 2022 Qatar /Youtube Starting eleven story/

JURNAL SOREANG - Generasi Emas Belgia nampaknya sudah redup sinarnya dan di ujung kepunahan.

Beberapa dari mereka bahkan tap dipakai lagi di klubnya saat ini, regenerasi pun dilakukan namun pengalaman penerus mereka diprediksi belum cukup baik untuk arungi Piala Dunia 2022 Qatar.

Kini juru taktik Belgia, Roberto Martinez mencoba untuk mencari formulasi terbaik dengan mengkombinasi pemain muda dan mantan generasi emas mereka.

Baca Juga: Nasib Malang Generasi Emas Belgia, Mantan Peringkat 1 FIFA, jadi Juara Tanpa Mahkota Era Modern di Piala Dunia

Kombinasi yang dilakukan mereka setidaknya bisa dikatakan berhasil paling tidak hingga fase lolosnya Belgia di kualifikasi zona Eropa yang tak terkalahkan.

Mereka mampu tampil apik di babak kualifikasi piala dunia 2022, meskipun tidak banyak lagi sorotan tentang generasi emas Belgia di turnamen ini.

Karena bagi sebagian publik dunia generasi emas Belgia dikatakan sudah habis akan tetapi mereka membuktikan dengan sisa-sisa yang ada.

Baca Juga: Meski Dimiskinkan! Diam- diam Crazy Rich Doni Salmanan Masih Memiliki Harta Kekayaan yang Satu Ini

Ditambah kombinasi baru mampu lolos dari grup E kualifikasi zona Eropa sebagai pemuncak grup Belgia tampil meyakinkan dengan mengemas 20 poin di puncak klasemen grup di atas Wales, Ceko Estonia dan Belarusia.

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x