Banyak Stadion di Indonesia Terbengkalai dan Tidak Terawat Termasuk Stadion di Jabar, Ini Daftar Stadionnya

- 9 Mei 2022, 17:32 WIB
Banyak Stadion di Indonesia Terbengkalai dan Tidak Terawat Termasuk Stadion di Kota Cimahi, Ini Daftar Stadionnya
Banyak Stadion di Indonesia Terbengkalai dan Tidak Terawat Termasuk Stadion di Kota Cimahi, Ini Daftar Stadionnya /

JURNAL SOREANG – Ibarat pepatah membangun lebih mudah daripada merawatnya. Banyak stadion yang dibangun megah lalu terbengkalai karena tak dirawat dengan baik.

Berikut daftar 7 stadion di Indonesia yang terbengkalai dan tidak terawat.

1. Stadion Matoanging

Stadion Matoanging atau stadion Matalanta ini merupakan homebase Juku Eja PSM untuk menggelar pertandingan nasional dan Internasional.

Stadion dengan kapasitas belasan ribu penonton ini didirikan pada tahun 1957 lalu.Berpuluh-puluh tahun menjadi stadion kebanggan Sulawesi Selatan kini sudah rata dengan tanah.

Baca Juga: Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil Buat Sindiran di Sosial Media, Ada Apa dengan Stadion GBLA di Bandung?

Rencananya stadion yang bersejarah ini akan dibangun kembali menjadi stadion yang lebih megah.

Namun rencana pembangunan stadion dengan anggaran senilai Rp66.203.327.100 akhirnya terhenti di tengah jalan.

2. Stadion Barombong

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x