5 Gelar Piala Dunia dan Pencetak Pemain Berlabel Bintang, Kenapa Liga Brasil Tak Semeriah Kompetisi Eropa?

- 5 Mei 2022, 18:13 WIB
Timnas Brasil.
Timnas Brasil. /twitter/@tharanadhan/

JURNAL SOREANG – Brasil merupakan negara yang terletak di bagian tengah dan timur Amerika Serikat ini adalah penghasil para bintang sepak bola dunia.

Negara yang identik dengan para pemain sepak bola dengan kualitas yang sangat bagus dibarengi dengan keindahan taktik permainan yang sering disebut dengan Jogo Bonito.

Selain itu, Brasil juga menjadi negara yang tak pernah absen dalam pergelaran akbasr sepak bola dunia yaitu Piala Dunia sejak tahun 1930.

Selacao telah berhasil menjadi negara yang paling banyak meraih gelar Piala Dunia yaitu sebanyak lima kali.

Baca Juga: Ampunan! Berikut Makna Nama Allah Al-Afuww, Menurut Zaidul Akbar: Maha Pemaaf

Brasil juga selalu memiliki pemain sepak bola yang menjadi sorotan dunia di setiap generasi, Mulai dari Pele, Rivaldo, Ronaldo, Ronaldinho, Kaka dan saat ini ada Neymar.

Para pemain itu mampu tampil gemilang di Eropa (Kecuali Pele), dan memiliki label harga yang sangat tinggi.

Kualitas para pemain Brasil memang tidak perlu diragukan lagi, bahkan Hampir semua kompetisi di dunia, selau diisi pemain Brasil, dan tidak jarang juga para pemain tersebut menjadi pahlawan bagi klubnya.

Baca Juga: Pasang Foto Pak Tarno di Profil Instagram! Anderson Paak Beri Respons Netizen Soal Dandanan di Met Gala 2022

Tentu dengan banyaknya kesuksesan Timnas Brasil dan bakat luar biasa yang dimiliki oleh para pemain dari negara tersebut yang tidak perlu diragukan lagi.

Halaman:

Editor: Rivaldi Nurfikri Alghifari

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x