Nyesek! 5 Negara Ranking Tertinggi di FIFA yang Tidak Lolos Piala Dunia 2022 Qatar

- 30 April 2022, 00:36 WIB
Nyesek! 5 Negara Ranking Tertinggi di FIFA yang Tidak Lolos Piala Dunia 2022 Qatar
Nyesek! 5 Negara Ranking Tertinggi di FIFA yang Tidak Lolos Piala Dunia 2022 Qatar /foto dari Instagram @azzuri/

JURNAL SOREANG - Menjadi negara dengan peringkat yang tinggi di FIFA tidak membuat benerapa negara ini lolos ke Piala Dunia.

Meskipun diprediksi akan membuat kejutan karena diatas kertas mereka mempunyai kans yang sangat besar di Piala Dunia akan tetap diatas lapangan semuanya bisa saja terjadi.

Beberapa tim yang di prediksi akan bersinar justru harus menelan pil pahit dan menerima kenyataan kalau mereka hanya akan jadi penonton di Piala Dunia 2022 Qatar.

Baca Juga: Miris! 5 Pesepakbola Legenda yang Tidak Pernah Bermain di Piala Dunia Sepanjang Karirnya

Beberapa diantaranya harus kalah nyesek dan menerima kenyataan gagal untuk bermain di Piala Dunia 2022 Qatar.

Inilah 5 negara dengan peringkat FIFA tertingi yang tidak lolos Piala Dunia 2022 Qatar.

5. Austria - Ranking 30

Austria harus menerima kenyataan tidak lolos ke Piala Dunia 2022 Qatar karena harus kalah di babak semifinal melawan Wales dengan skor 2-1 dan finish di urutan keempat grup dibawah Denmark, Skotlandia dan Israel.

Baca Juga: Gak Macet! Arus Lalin Puncak Bogor Terpantau Masih Normal pada H-3 Lebaran Idul Fitri

Halaman:

Editor: Ade Mamad

Sumber: sportkeeda.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x