Club Legend! Inilah Alasan Karim Benzema Lebih Memilih Madrid ketimbang Ronaldo

- 27 April 2022, 09:20 WIB
Club Legend! Inilah Alasan Benzema Lebih Memilih Madrid ketimbang Ronaldo yang memutuskan hengkang.
Club Legend! Inilah Alasan Benzema Lebih Memilih Madrid ketimbang Ronaldo yang memutuskan hengkang. /Tangkapan layar twitter @ESPN+

Pemain Perancis ini juga memilih bertahan saat Los Blancos dilanda kesulitan pasca ditinggalkan Zidane dan Ronaldo.

Meski popularitasnya tidak seperti Ronaldo, kualitas Benzema di lini serang tak perlu diragukan lagi.

Benzema telah menyumbang 320 gol dan 157 assist selama di Madrid. Pemain ini punya kualitas dan loyalitas untuk klub, hampir segalanya.

Baca Juga: Hanya Orang Ini yang Pernah Bikin Messi Takluk dan Bengong di Piala Dunia, Siapa Dia?

Benzema juga baru saja memainkan laga ke-600 bersama Real Madrid.

Menjadikannya pemain keenam dengan penampilan terbanyak untuk Los Galacticos.***

Halaman:

Editor: Rustandi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah