5 Negara yang Paling Sering Masuk Final di Piala Dunia, Apakah Ada Italia, Spanyol atau Inggris?

- 15 April 2022, 22:04 WIB
Caption foto: 5 negara yang paling sering masuk final di Piala Dunia/Tangkap Layar Instagram/@dfb_team
Caption foto: 5 negara yang paling sering masuk final di Piala Dunia/Tangkap Layar Instagram/@dfb_team /

JURNAL SOREANG - Piala dunia 2022 yang digelar di Qatar akan berlangsung sebentar lagi nih, tepatnya pada 21 November hingga 18 Desember.

Mayoritas pertandingan kualifikasi pun telah selesai dan pengundian grup juga sudah berlangsung. Para bintang dunia siap adu kemampuan seperti Cristiano Ronaldo, Lionel Messi, hingga Kylian Mbappe.

Piala Dunia yang digelar empat tahun sekali itu sudah sangat dinantikan oleh banyak pihak. Sebab, Qatar akan menjadi tuan rumah Piala Dunia untuk pertama kali.

Beberapa negara unggulan ternyata sudah menjadi langganan lolos hingga ke partai final.

Baca Juga: Bukan Pesta Gol, Namun Hujan Kartu dan Pelanggaran! FIFA Catat, Final Piala Dunia 1990 Merupakan yang terburuk

Berikut 5 negara yang paling sering masuk final di Piala Dunia

1. Brasil

Brasil tidak hanya berhasil mencetak pemain-pemain bintang pada tiap generasi, tetapi juga berhasil memanfaatkan bakat pemain-pemain itu untuk Piala Dunia.

Hal tersebut ditunjukkan Brasil dengan menjadi negara yang mengoleksi gelar juara Piala Dunia terbanyak hingga kini, yakni lima kali juara.

Halaman:

Editor: Sarnapi

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah